Keberhasilan (Spanyol dan Portugis) selama perjalanan penjelajahan samudera mendatangkan keuntungan yang luar biasa. Mereka memperoleh rempah-rempah di daerah asalnya dengan harga yang sangat murah dan menjual di eropa dengan harga yang sangat mahal. Sejak saat itu berbondong-bondonglah bangsa-bangsa eropa menyusul turut melakukan penjelajahan samudera.
Negara-negara yang memelopori penjelajahan samudra adalah Portugis dan Spanyol, menyusul Inggris, Belanda, Prancis, Denmark, dan lainnya. Persaingan diantara mereka pun tak dapat dihindari hingga menimbulkan peperangan saat bertemu sesama berlayar.
Untuk menghindari persaingan antara Portugis dan Spanyol, maka pada tanggal 7 Juni 1494 lahirlah Perjanjian Tordesillas, yang isinya membagi daerah pelayaran menjadi dua bagian dengan batas garis demarkasi/khayal yang membentang dari kutub Utara ke kutub Selatan. Daerah sebelah Timur menjadi jalur/kekuasaan Portugis, sedangkan daerah sebelah Barat menjadi jalur/kekuasaan Spanyol.
Negara-negara yang terkenal mempelopori penjelajahan samudra adalah Portugis dan Spanyol, Inggris, Belanda,
Para Penjelajah dari Portugis
1. Bartholomeu Dias berangkat
2. Vasco da Gama
3. Alfonso d’ Albuquerque
Para Penjelajah dari Spanyol
1. Christopher Columbus
2. Cortez dan Pizzaro. Cortez
3. Ferdinand Magelhaens (Magellan) - Juan Sebastian del Cano
Para Penjelajah dari Inggris
1. Sir Francis Drake
2. Pilgrim Fathers
3. Sir James Lancester dan George Raymond
4. Sir Henry Middleton
5. William Dampier
6. James Cook
Para Penjelajah dari Belanda
1. Barentz
2. Cornelis de Houtman
3. Abel Tasman